Universitas Terbuka (UT) Batam sukses menyelenggarakan Pekan Tilawah Pelajar se-Kepulauan Riau

Universitas Terbuka (UT) Batam sukses menyelenggarakan Pekan Tilawah Pelajar se-Kepulauan Riau (Kepri) pada 23-24 November 2024 di One Batam Mall. Acara ini diikuti oleh perwakilan dari 40 sekolah jenjang SMA sederajat, termasuk dari Tanjungpinang dan…

Pelantikan pengurus wilayah ikatan Alumni Universitas Terbuka propinsi Kepulauan Riau

Pelantikan pengurus wilayah ikatan Alumni Universitas Terbuka propinsi Kepulauan Riau Sekjen IKA Universitas Terbuka, KRT. Drs. H. Leles Sudarmanto Dipuro MM, MBA melantik secara resmi kepengurusan IKA UT Batam periode 2024-2029 di Harper Premier Nagoya…